Polres Buru Raih Peringkat 1
Polres Buru Raih Peringkat 1 Predikat Penganugerahan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik Tahun 2024 Dari Ombudsmen RI Polres Buru berhasil meraih peringkat 1 dalam penganugerahan predikat kepatuhan penyelenggaraan pelayanan publik tahun 2024 yang diberikan oleh Ombudsman RI di Swissbel Hotel, Ambon, Kamis, (12/12/2024) Prestasi ini menunjukkan komitmen Polres Buru dalam memberikan pelayanan publik yang berkualitas, transparan,…